1. Panaskan oven dengan suhu 160 derajat celcius. 2. Dalam wadah, kocok dengan mixer, gula pasir, telur, dan SP hingga mengembang dan berjejak. 3. Tambahkan tepung terigu, tepung custard, pisang, dan margarin, aduk hingga rata. 4. Olesi cetakan dengan margarin lalu taburi dengan sedikit tepung. Panggang selama 15 menit atau hingga kue kecoklatan.
.